Resep Sop Misoa, Kuah Kaldunya Gurih Bikin Lahap Makan

Berikut bahan dan cara membuat Sop Misoa

Silfa Humairah
Selasa, 07 Juli 2020 | 15:00 WIB
Sop Misoa. (Shutterstock)

Sop Misoa. (Shutterstock)

Guideku.com - Menu sayur menyehatkan, yuk bikin resep Sop Misoa jadi menu makan siang rumahan yang baik untuk tubuh. Dengan bahan yang mudah, murah dan sebentar membuatnya, yang perlu kamu perhatikan adalah kaldu pada kuahnya.

Makin enak dipadukan dengan lauk apapun seperti balado telur, ikan goreng bersama sambal terasi. Dimakan hangat hangat akan lebih terasa segar dan nikmat. Berikut bahan dan cara membuat Sop Misoa dirangkum Suara.com dari Cookpad.

Bahan-bahan

Baca Juga: Ngakak, Ekspresi Pria Pegang Wajan yang Hampir Melorot Ini Kocak Banget!

Ilustrasi emak-emak memasak sayur asem. (Pixabay/@congerdesign)
Ilustrasi emak-emak memasak sayur. (Pixabay/@congerdesign)

2 buah gambas/oyong potong-potong
1 buah wortel potong-potong
2 keping misoa
200 ml air kaldu (daging/ayam)
1 batang daun bawang potong-potong
2 buah bawang putih geprek
1 sendok teh garam
1/2 sendok teh kaldu bubuk
1/2 sendok teh merica bubuk
500 ml air
1 sendok makan minyak goreng untuk menumis

Langkah membuat

1. Siapkan bahan-bahannya, didihkan air lalu masukkan wortel, rebus sampai setengah empuk.

Baca Juga: PT Boston Furniture Industries akan Segera Listing Kode Saham SOFA

2. Sementara itu, tumis bawang putih sampai harum kekuningan lalu tambahkan merica bubuk, aduk rata kemudian masukkan dalam rebusan wortel.

3. Setelah wortel hampir empuk, masukkan oyong atau gambas, rebus sebentar lalu masukkan misoa, garam dan kaldu bubuk, aduk rata dan masak sebentar saja.

4. Sesaat sebelum diangkat, taburi dengan daun bawang. Koreksi rasa. Angkat dan sajikan.

Berita Terkait TERKINI
Rasa keju gurih yang kuat dari kue ini membuat kastengel menjadi favorit banyak orang, terutama untuk menyambut Idul Fit...
food | 11:00 WIB
Tak harus jauh-jauh ke Solo, bikin es teh kampul sendiri di rumah, yuk!...
food | 11:40 WIB
Supaya hidangan opor ayam tidak cepat basi, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan....
food | 12:20 WIB
Coba bikin spaghetti yang lezat di rumah, yuk!...
food | 14:37 WIB
Mulai dari aneka kolak hingga gorengan, berikut deretan ide menu takjil Ramadan....
food | 15:52 WIB
Simak resep ayam kukus jahe di bawah ini!...
food | 15:29 WIB
Berikut resep kimbap sederhana yang bisa jadi pilihan menu buka puasa....
food | 11:26 WIB
Berbuka puasa hendaknya tidak hanya dengan minuman yang menyegarkan, tetapi juga tetap sehat....
food | 10:34 WIB
Mitos atau fakta? Benarkan nasi beku lebih sehat untuk dikonsumsi penderita diabetes?...
food | 17:17 WIB
Berikut resep dan cara membuat makanan khas Thailand, mango sticy rice....
food | 14:22 WIB
Tampilkan lebih banyak