Dikira Dessert Box, Ilustrasi Struktur Tanah Ini Malah Bikin Ngiler

Penampakan ilustrasi lapisan tanah yang mirip dengan tampilan dessert box

Silfa Humairah | Arendya Nariswari
Rabu, 08 Juli 2020 | 20:45 WIB
Oreo Chesee Box Dessert. (Shutterstock)

Oreo Chesee Box Dessert. (Shutterstock)

Guideku.com - Sajian dessert box kekinian dengan tampilan berlapis dan menggugah selera sukses mencuri perhatian para pecinta kuliner. 

Dessert box ini sendiri memiliki berbagai varian rasa menarik, mulai dari tiramissu, cokelat, stroberi, dan masih banyak lagi lainnya. Memiliki cita rasa manis dan lezat, tak heran jika banyak orang ketagihan dengan sajian dessert box ini.

Bicara soal dessert box, belum lama ini publik dibuat tertawa dengan sebuah foto yang diunggah oleh salah satu akun Instagram.

Baca Juga: Serupa Tapi Tak Sama, Lapisan Tanah Ini Dibilang Mirip Dessert Box!

Pasalnya, foto tersebut memperlihatkan gambar ilustrasi lapisan tanah yang begitu mirip dengan penampakan dessert box.

"Dasar akohh," tulis akun Instagram @mengha.lu, dikutip Suara.com, Selasa (7/7/2020).

Mirip Dessert Box, Gambar Ilustrasi Struktur Tanah Ini Malah Bikin Ngiler. (Instagram/@mengha.lu)
Mirip Dessert Box, Gambar Ilustrasi Struktur Tanah Ini Malah Bikin Ngiler. (Instagram/@mengha.lu)

Tepat di samping gambar ilustrasi struktur tanah tadi, terdapat foto dessert box rasa cokelat yang hendak disantap oleh seseorang.

Baca Juga: Banjir Pujian, Tukang Bubur Ayam Ini Pasang Spanduk yang Mengedukasi!

Tentu saja, melihat penampakan ilustrasi lapisan tanah yang mirip dengan tampilan dessert box ini, tidak sedikit warganet merasa terhibur dan memberikan berbagai tanggapan lewat kolom komentar.

"Bener, mirip banget buset," sebut seorang warganet.

"Pikirannya makanan terus dah," imbuh warganet lainnya.

Baca Juga: Duh, Orang Ini Campur Pisang ke Dalam Nasi Goreng, Rasanya Gimana Ya?

"Teori apa lagi nih makanan," timpal warganet lain.

Hingga artikel ini ditulis, potret ilustrasi lapisan tanah yang menyerupai dessert box sungguhan tadi telah mendapatkan setidaknya 50 ribu likes dari warganet.

Menurut kamu gimana, Apakah ilustrasi lapisan tanah ini benar-benar mirip dengan dessert box?

Berita Terkait TERKINI
Rasa keju gurih yang kuat dari kue ini membuat kastengel menjadi favorit banyak orang, terutama untuk menyambut Idul Fit...
food | 11:00 WIB
Tak harus jauh-jauh ke Solo, bikin es teh kampul sendiri di rumah, yuk!...
food | 11:40 WIB
Supaya hidangan opor ayam tidak cepat basi, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan....
food | 12:20 WIB
Coba bikin spaghetti yang lezat di rumah, yuk!...
food | 14:37 WIB
Mulai dari aneka kolak hingga gorengan, berikut deretan ide menu takjil Ramadan....
food | 15:52 WIB
Simak resep ayam kukus jahe di bawah ini!...
food | 15:29 WIB
Berikut resep kimbap sederhana yang bisa jadi pilihan menu buka puasa....
food | 11:26 WIB
Berbuka puasa hendaknya tidak hanya dengan minuman yang menyegarkan, tetapi juga tetap sehat....
food | 10:34 WIB
Mitos atau fakta? Benarkan nasi beku lebih sehat untuk dikonsumsi penderita diabetes?...
food | 17:17 WIB
Berikut resep dan cara membuat makanan khas Thailand, mango sticy rice....
food | 14:22 WIB
Tampilkan lebih banyak