Pulang dari Jepang, Atlet Paralympic Malah Tebar Pesan Rasisme

Rasisme ditebar, kecaman bergejolak.

Dany Garjito | Aditya Prasanda
Senin, 17 Desember 2018 | 10:45 WIB
Kolase ( Instagram Ema Lambertini)

Kolase ( Instagram Ema Lambertini)

Guideku.com - Atlet tim Paralimpiade Italia, Emanuele Lambertini baru-baru ini jadi sasaran amuk netizen akibat postingannya yang dianggap rasis.

Lambertini yang baru saja memenangkan medali perak dalam kompetisi balap kursi roda di IWAS Wheelchair Fencing World Cup di Kyoto, Jepang memosting foto dirinya dengan mata disipitkan bak tengah menyindir masyarakat Asia.

(Twitter Grace Lynn Kung)
(Twitter Grace Lynn Kung)

 

Baca Juga: Sutopo Ungkap Sumber Suara Gemuruh di Langit Pantura, Ternyata...

Dalam postingan yang telah dihapus tersebut, Lambertini menulis:

(Instagram Ema Lambertini)
(Instagram Ema Lambertini)

 

BACA JUGA: Dari Hina Asia sampai Muslim, Wanita Ini Teriaki Penumpang Kereta

Baca Juga: Asyik, Sandiaga Uno Ajak Liburan Akhir Tahun ke Sini, Ikut Yuk!

Dianggap telah menebar pesan rasisme, postingan Lambertini diberondong komentar pedas netizen. Tak terkecuali dari aktor peran, Jimmy O yang bermain di film 'Crazy Rich Asian'. 

Komentar netizen (Instagram Ema Lambertini)
Komentar netizen (Instagram Ema Lambertini)

 

Jimmy menganggap sikap Lambertini kelewat angkuh dan tak dapat diterima.

Baca Juga: Soputan Erupsi, Sutopo : Prewed di Sini Cintanya Akan Bergemuruh

Beberapa netizen bahkan turut menuntut pihak olimpiade menyikapi tindakan Lambertini. 

(Instagram Ema Lambertini)
(Instagram Ema Lambertini)

 

Mendapat kecaman keras dari berbagai arah, Lambertini akhirnya buka suara soal foto tersebut.

Baca Juga: Punya Panorama Cantik, Pulau Ini Larang Masuk Pengunjung Wanita

Melalui akun Instagramnya, Lambertini meminta maaf seraya mengklarifikasi bahwa ia sama sekali tak bermaksud membuat postingan bernada rasis.

Emanuele Lambertini. (instagram.com/ema_lambertini)
Emanuele Lambertini. (instagram.com/ema_lambertini)

 

Gimana menurutmu?

Berita Terkait TERKINI
Bingung mau ke mana di akhir pekan? Coba saja rekomendasi tempat wisata Jakarta viral terbaru berikut ini....
travel | 10:00 WIB
Masih belum menemukan tujuan liburan akhir tahun? Simak di sini untuk dapat rekomendasi 10 wisata hidden gem di Bali yan...
travel | 10:00 WIB
Ingin mencari inspirasi tujuan wisata akhir tahun? Berikut 10 wisata hidden gem Lombok yang bisa kamu kunjungi selain Gi...
travel | 10:00 WIB
Januari 2025 menawarkan beberapa kesempatan long weekend yang dapat dimanfaatkan, terutama bagi mereka yang ingin menikm...
travel | 10:00 WIB
Promo Imlek 2025 datang lagi. Ini saatnya untuk menikmati berbagai macam diskon dan penawaran spesial lainnya....
travel | 10:00 WIB
Di tahun 2025 ini, Kementerian Agama bersama Komisi VIII DPR secara resmi menyampaikan bahwa ada penurunan Biaya Penyele...
travel | 10:00 WIB
Biaya yang perlu dibayarkan oleh jemaah haji reguler tahun 2025 sebesar Rp55.431.750,8....
travel | 10:00 WIB
Rombongan naik Whoosh bisa dapat diskon, begini caranya....
travel | 10:00 WIB
5 Fakta Menarik Yebisu Garden Place, Tempat Bersejarah Syahrini dan Reino Barack...
travel | 10:00 WIB
IKN memang kini terbuka dikunjungi. Bahkan masyarakat yang ingin berkunjung ke Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) IK...
travel | 10:00 WIB
Tampilkan lebih banyak