Maskapai dengan Pramugari Berbikini Siap Terbang di Langit Indonesia

Buka rute pada Maret 2019.

Dany Garjito
Senin, 21 Januari 2019 | 19:00 WIB
Ilustrasi pramugari. (Pixabay)

Ilustrasi pramugari. (Pixabay)

Guideku.com - Maskapai yang identik dengan pramugari berbikini, VietJet Air akan membuka rute baru ke Indonesia. Maskapai asal Vietnam ini bakal operasikan rute barunya ke Indonesia sekitar Maret 2019. 

Seperti dikutip dari Suara.com, Managing Director VietJet Air, Do Xuan Quang mengungkapkan bahwa penerbangan akan dimulai pada Maret 2019 dengan rute Ho Chi Minh - Denpasar, Bali dengan durasi 3,5 jam.

"Saya pastikan bulan Maret 2019 akan terbang ke Denpasar, Bali. Semua persiapan sudah kami lakukan. Enam bulan pertama, kami akan terbang 4 kali seminggu, selanjutnya akan menjadi 7 kali seminggu," kata Do Xuan Quang dalam keterangan tertulisnya, Senin (21/1/2019).

Baca Juga: Bikin Gemas, Begini 5 Gaya Liburan BLACKPINK, Simple dan Cute Banget!

Selain itu, Do Xuan Quang juga menambahkan, maskapai juga akan membuka rute-rute Ho Chi Minh - Jakarta yang dioperasikan pada akhir 2019.

Konferensi pers Vietjet Air membuka rute penerbangan Jakarta-Ho Chi Minh City, Selasa (22/8/2017). (Suara.com/Dinda Rachmawati)
Konferensi pers Vietjet Air membuka rute penerbangan Jakarta-Ho Chi Minh City, Selasa (22/8/2017). (Suara.com/Dinda Rachmawati)

 

Jenis pesawat yang akan digunakan yaitu Airbus 321 terbaru dengan kapasitas 226 penumpang.

Baca Juga: Ini Bahaya Nekat Traveling Pakai Paspor Rusak

"Sekitar Desember 2019, akhir tahun ini, kami berencana terbang Ho Chi Minh – Jakarta, untuk memenuhi permintaan pasar dari para pebisnis," pungkasnya.

SUARA.com/Achmad Fauzi

Baca Juga: Ini Penyebab Taman Nasional Komodo Akan Ditutup Selama Satu Tahun

Berita Terkait TERKINI
Bila sudah begitu, tentu perjalanan akan memakan waktu lebih lama karena kemungkinan jalanan kebih padat dari biasanya....
travel | 11:15 WIB
KBRI Tokyo juga secara simultan mendukung pelaksanaan Garuda Travel Fair serta mendorong pembukaan penerbangan langsung ...
travel | 11:00 WIB
Vaksinasi hanya sebatas anjuran dan sudah tidak lagi menjadi syarat wajib dalam bepergian naik KA saat mudik Lebaran 202...
travel | 10:59 WIB
Hasil survei mengungkap bahwa 4 dari 5 wisatawan peduli dengan perjalanan yang lebih ramah lingkungan....
travel | 17:09 WIB
Inilah beberapa hal menarik tentang Kamboja yang terlalu sayang dilewatkan....
travel | 13:57 WIB
Sudah beli tiket mudik Lebaran? Simak beberapa tips berburu tiket pesawat murah di bawah ini....
travel | 16:57 WIB
Banyak wisatawan berharap bisa menyaksikan langsung keindahan aurora, termasuk Rachel Vennya....
travel | 07:07 WIB
Mau naik balon udara seperti Fuji ketika liburan di Turki?...
travel | 07:34 WIB
Negara Vietnam belakangan menjadi tujuan liburan yang semakin disukai wisatawan asal Indonesia....
travel | 09:57 WIB
Jelajahi laut dengan mengikuti aturan keselamatan dan keamanaan....
travel | 21:45 WIB
Tampilkan lebih banyak